Aplikasi Pertama (Console) : Hello World

Posted on Selasa, 15 Februari 2011 |
Aplikasi pertama yang kita buat adalah : Hello World

Untuk itu, kita perlu menyiapkan projek baru dengan melakukan langkah2 berikut :
1. Klik File > New File or Project
2. Di Qt C++ Project , pilih : Qt Console Application
3. Isi Nama Proyeknya, dan Finish
4. Ketik sesuai script di bawah ini :

5. Perintah di atas adalah perintah C++ dasar seperti :
- Cout untuk menampilkan text ke layar console
Cout bisa berjalan jika ada deklarasi std, dan membutuhkan iostream yang harus dimasukkan pada awal script.
- Yang perlu diperhatikan juga adalah file .pro di mana harus :
CONFIG += console
karena tulisan yang ditampilkan di console

6. Hasilnya :

Sumber : http://qtbasic.blogspot.com/

0 Komentar:

Posting Komentar

Belanja di Amazon.com


Top 5 of the Week

Copyright © Autodidact. Diberdayakan oleh Blogger.

ShoutMix chat widget

Mau punya buku tamu seperti ini?
Klik disini.