Membuat Halaman Google Pribadi

Posted on Kamis, 20 Mei 2010 |


Tahukah kamu bahwa tulisan google bisa kita ganti sesuka hati? kamu bisa mengganti tulisan google di google.com dengan nama kamu atau nama organisasimu. begini caranya:
  1. masuk ke alamat ini.
  2. tuliskan nama yang kamu inginkan pada textbox step1. misalnya Autodidact ®.
  3. pilih style yang kamu inginkan.
  4. kemudian klik Create My Search Engine.
  5. selesai.
  6. untuk melihat contohnya klik disini.
kamu bisa membuat halaman google pribadi kamu menjadi halaman default untuk browser. caranya :

Untuk Browser Internet Explorer (IE):

  1. Klik menu Tools – Internet Options
  2. Pilih tab General, lalu ubah field Home Page dengan alamat tersebut.

Untuk Browser Mozila:

  1. Klik menu Tools – Options
  2. Pilih tab Main, lalu ubah field Home Page dengan alamat tersebut.
  3. Pada field When Firefox starts, pilih settingan Show my home page, lalu klik OK.

0 Komentar:

Posting Komentar

Belanja di Amazon.com


Top 5 of the Week

Copyright © Autodidact. Diberdayakan oleh Blogger.

ShoutMix chat widget

Mau punya buku tamu seperti ini?
Klik disini.